Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Nasihat supaya bersatu dan merendahkan diri seperti Kristus

 Baca Alkitab : Filipi 2:5-6 


(5) Hendaklah kamu dalam hidupmu bersama , menaruh pikiran dan perasaan yang terdapat

juga dalam Kristus Yesus, (6) yang walaupun dalam rupa Allah tidak menganggap kesetaraan

dengan Allah itu sebagai milik yang harus dipertahankan

Refleksi Alkitab : Ibu

Refleksikan dua kata berikut : Pikiran dan Perasaan

(1) Pilih satu kata dari dua kata di atas. Bila memilih Pikiran. Uraikanlah apa arti kata “pikiran”?

(2) Bila memilih kata Perasaan, uraikanlah apa arti kata perasaan?

Pikiran dan perasaan seperti yang kita uraikan dimiliki juga oleh Tuhan Yesus Kristus. Meskipun

Ia adalah Tuhan tetapi juga adalah manusia. Inilah anugerah iman yang benar dari Allah yang

hidup. Allah yang mengambil bagian dalam hidup yang dialami oleh manusia. Di hidup yang

seperti itu Tuhan mengambil bagian, Tuhan yang demikian hanya satu, yaitu Tuhan Yesus

Kristus. Amin.

Posting Komentar untuk "Nasihat supaya bersatu dan merendahkan diri seperti Kristus"